
Bournemouth bertemu Arsenal dalam lanjutan kompetisi premier league matchday 19 yang bertempat di Dean Court Stadium. Bournemouth yang kembali bertemu klub London akan berusaha untuk mengulang perfoma apik nya kala menumbangkan klub London sebelum nya Chelsea. Sementara Arsenal yang akan menjalani laga-laga berat di boxing day membidik kemenangan di laga ini agar tim mampu tampil percaya diri untuk laga yang lebih berat selanjutnya.
Bournemouth
Eddie Howe bakal kembali mengunakan formasi 4-5-1 untuk bisa meladeni permainan dari Arsenal. Eddie Howe tetap menilai tim nya bukan menjado unggulan atas Arsenal. Perfoma ciamik kiper Ramsdale diharapkan terus berlanjut agar peluang tim nya lebih besar untuk meraup poin. Musim lalu tim nya dua kali menderita kekalahan atas Arsenal di laga tandang dan kandang, pada kesempatan kali ini tim nya tentu tidak ingin hal tersebut kembali terjadi. Kembali nya striker utama Callum Wilson di pastikan mengeser posisi King sebagai ujung tombak. Tampil lewat permainan serangan balik Bournemouth akan lebih memperkuat lini tengah nya dan mengandalkan kecepatan Fraser dan Harry Wilson lewat penetrasi di kedua sisi sayap. Bisa mendulang 1 poin di laga ini sudah menjadi suatu keberhasilan tim nya.
Arsenal
Freddie Ljungberg masih belum mampu memberi dampak instan bagi Arsenal semenjak mengantikan posisi Unai Emery. Arsenal masih sulit jika bertemu klub papan atas premier league dalam meraih poin. Jadwlal Boxing Day yang bakal bertemu lawan kuat seperti Chelsea dan Man United di laga pekan ini akan menjadi peluang terbesar bagi Arsenal meraih kemenangan. Ljungberg mencoba mengangkat semangat juang para pemain nya agar bisa memperoleh 3 poin atas Bournemouth. Aubameyang masih menjadi pilihan utama bagi Ljungberg sebagai jugador di lini depan tim nya. Martinelli dan Pepe yang mampu tampil bagus dalam membantu serangan di yakini tetap menjadi andalan di dua sisi penyerang sayap. Kecepatan Martinelli yang bisa merepotkan pertahanan lawan bisa membuka ruang bagi Aubameyang dan Pepe dalam menjebol gawang Bournemouth. Arsenal tidak memiliki pilihan lain kecuali wajib menang di laga akhir pekan ini.
Prediksi Ball Possession Bournemouth (45%) – Arsenal (55%)
Prediksi Line Up
Bournemouth (4-5-1)
( Coach : Eddie Howe )
12 Ramsdale
17 Stacey – 5 Ake – 33 Mepham – 21 Rico
22 Wilson – 29 Billing – 8 Lerma – 4 Gosling – 24 Fraser
13 Wilson
Arsenal (4-2-3-1)
( Coach : Freddie Ljungberg )
1 Leno
31 Kolasinac – 5 Papastathopoulos – 23 Luiz – 15 Maitland Niles
11 Torreira – 29 Guendouzi
35 Martinelli – 10 Ozil – 19 Pepe
14 Aubameyang
Rekor Pertemuan
06-10-2019 Arsenal 1 – 0 Bournemouth
27-02-2019 Arsenal 5 – 1 Bournemouth
25-11-2018 Bournemouth 1 – 2 Arsenal
14-01-2018 Bournemouth 2 – 1 Arsenal
09-09-2017 Arsenal 3 – 0 Bournemouth
Prediksi Skor
Bournemouth 1 – 2 Arsenal




