
League B group 2 UEFA Nations League pekan ini berlangsung pertandingan pertama antara Israel kontra Iceland di Sammy Ofer Stadium. Israel dan Iceland secara atas kertas memiliki materi pemain yang tidak berbeda jauh. Laga pertama ini krusial bagi kedua tim dalam upaya untuk mengincar kemenangan agar mampu menaikan percaya diri pemain. Keuntungan sebagai tuan rumah harus dimanfaatkan sebaik mungkin oleh Israel untuk meladeni permainan Iceland. Untuk lebih jelas mari disimak Prediksi Bola Israel Vs Iceland 3 Juni 2022 Kungfubola.com dibawah ini.
Israel
Israel bertemu dengan lawan sepadan pada persaingan ajang UEFA Nations League musim ini. Pengantian pelatih dengan menunjukan Alon Hazan sebagai juru taktik diharapkan bisa membawa perubahan atas perfoma tim. Alon Hazan akan memimpin tim nya dalam menjalani laga kandang pekan ini menjamu Iceland. Menang sudah dipastikan menjadi target utama bagi Israel sekaligus mencatat debut manis bagi Alon Hazan sebagai pelatih. Memiliki pemain yang bermain pada di klub eropa dan berkualitas Israel cukup optimis mampu mengatasi perlawanan dari Iceland dan meraih kemenangan. Sebuah percaya diri yang butuh kinerja apik dari Solomon dkk kala turun di atas lapangan.
Iceland
Perfoma Iceland belum mengalami peningkatan besar dalam dua tahun terakhir di tangani oleh Vidarsson. Iceland pekan ini akan menjalani laga tandang pada matchday pertama UEFA Nations League bertemu dengan tuan rumah Israel. Pada duel ini Iceland siap memberikan penampilan terbaik nya untuk bisa mendulang hasil optimal. Para pemain yang dipanggil Vidarsson perlu fokus dalam menunjukan kualitas nya untuk bisa mengatasi tekanan dari tuan rumah. Permainan nyang mengandalkan fisik menjadi kekuatan Iceland untuk bisa mencapai target utama. Menang pada laga pertama bisa memberi peluang bagi Iceland untuk melaju.
Prediksi Ball Possession Israel (51%) – Iceland (49%)
Prediksi Line Up
Israel (4-4-2)
( Coach : Alon Hazan )
18 Marciano
22 Davidzada – 13 Goldberg – 20 Abaid – 2 Dasa
7 Safuri – 3 Glazer – 8 Peretz – 11 Solomon
10 Dabbur – 15 Baribo
Iceland (4-3-3)
( Coach : Vidarsson )
1 Runarsson
2 Sampsted – 23 Magnusson – 5 Bjarnason – 4 Barkarson
18 Sigurdsson – 15 Thardarsson – 17 Baldursson
11 Thorsteinsson – 9 Gudjohnsen – 10 Gudmundsson
Rekor Pertemuan
17-11-2010 Israel 3 – 2 Iceland
Prediksi Skor
Israel 1 – 0 Iceland