Tuan rumah Libertad menjamu Atletico Mineiro pada laga terakhir group G Copa Libertadores di Estadio Defensores dei Chaco. Libertad dan Atletico Madrid dipastikan bakal bermain ngotot untuk mengincar tiket lolos. Libertad harus memanfaatkan status nya sebaik mungkin untuk bisa keluar sebagai pemenang dan mengusung posisi lawan nya. Atletico Mineiro sendiri pada laga ini hanya butuh satu poin tetap memasang target menang. Untuk lebih jelas mari disimak Prediksi Bola Libertad Vs Atletico Mineiro 28 Juni 2023 Kungfubola.com dibawah ini.
Libertad
Libertad hanya memiliki satu pilihan yaitu menang pada laga terakhir Copa Libertadores group G tengah pekan ini. Turun markas besar Libertad harus melakukan persiapan maksimal agar mampu bermain apik di atas lapangan. Peluang menang masing terbuka lebar bagi Libertad meski tim nya patut waspada atas ancaman dari Atletico Mineiro. Supoter yang datang ke stadion harus memberi dukungan penuh untuk menaikan semangat juang para pemain. Lini pertahaan tim yang tidak bermain maksimal dalam berberapa laga terakhir menjadikan catatan penting bagi Libertad.
Atletico Mineiro
Atletico Mineiro masih belum aman dalam perebutan tiket lolos pada persaingan group stage Copa Libertadores. Berada peringkat kedua klasemen sementara Atletico Mineiro tetap memasang target menang meski tampil tandang. Coudet yakin laga ini tidak akan berjalan mudah bagi tim nya dan perlu kinerja terbaik untuk bisa memastikan mampu mendulang tiga poin. Para pemain utama tim akan diturunkan pada menit pertama lewat formasi 3-1-4-2. Atletico Mineiro tentu tidak ingin mengalami kegagalan akibat dari kesalahan tim nya sendiri. Sebab itu Coudet meminta semua pemain memberikan penampilan terbaik kala mendapat kepercayaan turun di atas lapangan.
Prediksi Ball Possession Libertad (49%) – Atletico Mineiro (51%)
Prediksi Line Up
Libertad (4-3-3)
( Coach : Gamero )
1 Silva
4 Gimenez Florentin – 3 Barboza – 5 Viera – 33 Piris
23 Gomez – 6 Campuzano – 21 Sanabria Britez
10 Melgarejo – 9 Oviedo – 15 Villalba
Atletico Mineiro (3-1-4-2)
( Coach : Coudet )
22 Everson
34 Jemerson – 40 Natan – 3 Fuchs
21 Battaglia
20 Hyoran – 15 Zaracho – 44 Rubens – 9 Pavon
10 Paulinho – 7 Hulk
Rekor Pertemuan
06-04-2023 Atletico Mineiro 0 – 1 Libertad
26-04-2017 Atletico Mineiro 2 – 0 Libertad
20-04-2017 Libertad 1 – 0 Atletico Mineiro
Prediksi Skor
Libertad 1 – 1 Atletico Mineiro