Pertandingan seru terjadi pada matchday pertama Europa League group C antara tuan rumah Rangers bertemu Real Betis. Dua klub besar eropa ini saling berjibaku dalam nencatat kemenangan pada laga pertama Europa League. Rangers tampil markas besar tidak bisa menjadi jaminan bakal mudah mendulang kemenangan atas perlawanan Real Betis yang memiliki kualitas mumpuni. Untuk lebih jelas mari disimak Prediksi Bola Rangers Vs Real Betis 22 September 2023 Kungfubola.com dibawah ini.
Rangers
Rangers satu-satu nya wakil Scotland yang bermain pada kompetisi Europa League musim ini dan berada digroup C. Bermain kandang pada laga pertama Rangers memastikan tiga poin menjadi target utama bagi tim nya meski bukan misi mudah. Perfoma Rangers secara atas kertas musim ini belum sepenuh nya stabil dan ini jelas menjadi hal yang harus tim nya atasi. Real Betis yang menjadi lawan jelas memiliki kualitas yang bisa mengancam peluang Rangers. Baele juga berharap para supoter yang datang ke stadion bisa memberi dukungan penuh bagi tim nya agar tampil lebih termotivasi.
Real Betis
Real Betis tidak berada dalam kondisi bagus setelah pada akhir pekan kemaren menerima kekalahan telak pada kompetisi domestik. Meski begitu Pellegrini justru mengangap hal tersebut sebagai pukulan bagus bagi tim nya agar mampu memperbaiki kinerja permainan. Real Betis langsung kembali fokus dalam menjalani laga tandang kompetisi Europa League pekan ini. Pellegrini fokus penuh dalam melakukan persiapan tim dalam menhadapi tekanan dari Rangers. Real Betis menegaskan tim nya datang berkunjung tidak sekedar bermain tetapi memasang misi tiga poin sebagai incaran utama. Mampu menunjukan permainan terbaik Real Betis memiliki kualitas mengalahkan Rangers.
Prediksi Ball Possession Rangers (51%) – Real Betis (49%)
Prediksi Line Up
Rangers (4-2-3-1)
( Coach : Beale )
1 Butland
3 Yilmaz – 26 Davies – 6 Goldson – 2 Tavernier
4 Lundstram – 43 Raskin
11 Lawrence – 25 Roofe – 14 Lammers
99 Danilo
Real Betis (4-2-3-1)
( Coach : Pellegrini )
13 Silva
2 Bellerin – 6 Pezzella – 19 Felipe – 3 Miranda
5 Rodriguez – 21 Roca
17 Rodri – 22 Isco – 10 Perez
12 Willian Jose
Rekor Pertemuan
–
Prediksi Skor
Rangers 1 – 1 Real Betis