
Bundesliga matchday 31 akan menghadirkan RB Leipzig sebagai tuan rumah yang akan bertanding melawan Union Berlin di Red Bull Arena Leipzig. Untuk sekarang ini RB Leipzig memimpin pada klasemen 3 dengan perolehan 54 poin. Sementara itu, Union Berlin ketinggalan pada posisi klasemen 6 dengan perolehan 47 poin. Tentunya tidak terpaut nilai yang jauh, namun Union Berlin harus berusaha lebih keras dalam menjalani latihan agar dapat meningkatkan performa bermain lebih baik. Untuk lebih jelas mari disimak Prediksi Bola RB Leipzig Vs Union Berlin 23 April 2022 Kungfubola.com dibawah ini.
RB Leipzig
RB Leipzig yang berhasil memboyong 4 kemenangan dan 1x draw dari 5 pertandingan terakhir, tentunya telah membuktikan kemampuan terbaik dalam tim untuk mendapatkan poin penuh. Harapan untuk menempati puncak klasemen, sepertinya hanya akan menjadi mimpi belaka. Karena terpaut selisih 18 poin yang cukup besar terhadap Bayern. Tentu saja RB Leipzig harus tetap harus mendapatkan kemenangan pekan ini agar bisa mempertahankan klasemen saat ini agar tidak dilengserkan oleh Leverkusen.
Union Berlin
Usaha Union Berlin untuk mencapai klasemen puncak tentunya tidak kalah dari RB Leipzig. Dengan menempati klasemen 6 pada saat ini, tentu saja bukan menjadi rana terakhir bagi Union Berlin untuk berhenti. Merasa cukup sulit dalam memperoleh klasemen 1, tentunya Union Berlin memiliki tujuan untuk menempati klasemen ataupun melengserkan RB Leipzig pada posisi klasemen 3. Oleh karena itu, Urs Fischer akan memposisikan pemain terbaik Awoniyi dan Becker sebagai penyerang baris depan.
Prediksi Ball Possession RB Leipzig – Union Berlin
Prediksi Line Up
RB Leipzig (3-5-2)
( Coach : Domenico Tedesco )
1 Gulacsi
32 Gvardiol – 4 Orban – 16 Klostermann
23 Halstenberg – 17 Szoboszlai – 14 Adams – 10 Forsberg – 22 Mukiele
33 Silva – 9 Poulsen
Union Berlin (3-5-2)
( Coach : Urs Fischer )
19 Ronnow
3 Jaeckel – 31 Knoche – 25 Baumgarti
6 Ryerson – 24 Haraguchi – 8 Khedira – 21 Promel – 23 Giebelmann
14 Awoniyi – 27 Becker
Rekor Pertemuan
03-12-2021 Union Berlin 2 – 1 RB Leipzig
22-05-2021 Union Berlin 2 – 1 RB Leipzig
20-01-2021 RB Leipzig 1 – 0 Union Berlin
18-01-2020 RB Leipzig 3 – 1 Union Berlin
18-08-2019 Union Berlin 0 – 4 RB Leipzig
Prediksi Skor
RB Leipzig 2 – 1 Union Berlin