
Real Madrid menjamu RB Leipzig pada laga kedua Liga Champions group F yang digelar Santiago Bernabeu Stadium. Bermain sebagai tuan rumah sekaligus unggulan utama group Real Madrid tentu tidak ingin melepas peluang meraih tiga poin. RB Leipzig yang bersama pelatih baru ingin memberi perlawanan maksimal untuk bisa memperoleh poin pertama nya pada kompetisi ini. Untuk lebih jelas mari disimak Prediksi Bola Real Madrid Vs RB Leipzig 15 September 2022 Kungfubola.com dibawah ini.
Real Madrid
Real Madrid berhasil menang kala bertandang ke markas Celtic cukup memberi rasa khawatir bagi para pendukung nya karena striker utama Benzema mengalami cedera. Benzema merupakan sosok penting pada lini depan Real Madrid musim ini terutama untuk urusan mencetak gol. Menjalani laga tandang pada lanjutan Liga Champions Real Madrid memasang target tiga poin tidak ingin mengangap remeh ancaman dari RB Leipzig. Kembali menurunkan formasi 4-3-3 Ancelotti memastikan langsung turun dengan line up utama. Hazard yang sudah mencetak gol pertama nya pada musim ini kembali akan mendapat kesempatan tampil pada menit pertama sebagai striker utama. Real Madrid layak diunggulkan mampu menganti ancaman dari RB Leipzig.
RB Leipzig
Marco Rose dipercaya mengantikan Tedesco sebagai pelatih RB Leipzig musim ini untuk membawa klub keluar dari tekanan. Tugas berat kembali dijalani Marco Rose kala membawa RB Leipzig berkunjung ke Santiago Bernabeu Stadium melawan Real Madrid. Kekalahan pada laga pertama menjadi RB Leipzig harus bisa tampil maksimal untuk mendulang poin pekan ini. Tampil tandang tidak boleh menurunkan semangat juang para pemain. Marco Rose meminta tim nya hanya perlu fokus atas skema permainan utama yang diterapkan. Ini menjadi pertemuan pertama kali RB Leipzig melawan Real Madrid dan para pemain harus bisa memberikan perfoma maksimal.
Prediksi Ball Possession Real Madrid (51%) – RB Leipzig (49%)
Prediksi Line Up
Real Madrid (4-3-3)
( Coach : Ancelotti )
1 Courtois
23 Mendy – 4 Alaba – 3 Militao – 2 Carvajal
8 Kroos – 18 Tchoiameni – 10 Modric
20 Junior – 7 Hazard – 15 Valverde
RB Leipzig (4-2-3-1)
( Coach : Marco Rose )
1 Gulacsi
39 Henrichs – 4 Orban – 2 Simakan – 23 Halstenberg
27 Laimer – 8 Haidara
17 Szoboszlai – 10 Forsberg – 18 Nkunku
11 Werner
Rekor Pertemuan
Kedua tim belum pernah bertemu
Prediksi Skor
Real Madrid 2 – 1 RB Leipzig